Namun pada saat jatuh tenggang waktu yang telah dijanjikan saksi WENY
APRIANTO PALIMBONG pernah mencoba mencairkan 1 (satu) lembar Cek
tunai HSBC senilai S$ 35.000,- (tiga puluh lima ribu dollar singapura) tertanggal 27
Maret 2012 atas nama terdakwa pada Bank HSBC Cabang Kelapa Gading Jakarta