Walikota Pangkalpinang, Muhammad Irwansyah menegaskan Pemerintah Kota (Pemkot) Pangkalpinang, yakin Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Depati Hamzah nantinya akan menjadi terbaik se Indonesia demi memberikan pelayanan maksimal kepada masyarakat.
Rumah Sakit yang akan berkonsep Green Hospital itu nantinya, kata Politisi PDIP ini diharapkan dapat dijadikan salah satu Rumah Sakit terbaik se Indonesia. Dimana pembangunan Rumah Sakit tersebut akan dimulai pada tahun depan dengan Anggaran yang cukup fantastis yakni sebesar Rp200 Miliar dalam 2 tahun anggaran.
"Insya Allah tahun depan dengan dukungan penuh DPRD Kota Pangkalpinang, kita akan membangun Green Hospital dan mungkin Green Hospital tersebut menurut ahli rumah sakit akan menjadi salah satu rumah sakit terbaik se-Indonesia," ungkapnya Senin (14/12) kemarin.
Pria yang akrab disapa wawan ini mengatakan, dengan telah dibangunanya rumah sakit tersebut akan memudahkan masyarakat untuk berobat karena di rumah sakit tersebut akan didatangkan dokter-dokter terbaik dan berkualitas yang mampu melayani masyarakat.
"Jadi tidak perlu lagi jauh-jauh untuk berobat karena telah kita siapkan sarana dan prasarana yang lengkap dan terbaik terus akan kita siapkan juga dokter-dokter yang berpengalaman agar dapat melayani seluruh masyarakat pangkalpinang, " terangnya.
Lanjutnya, selama ini, Pemkot melalui RSUD Depati Hamzah, telah banyak memberikan pelayanan kepada masyarakat. Menurut data yang ada RSUD Depati Hamzah sekarang telah melayani 1400 lebih pasien untuk setiap tahunnya. Dan dengan dibangunnya RSUD Depati Hamzah menjadi Green Hospital, diharapkan dapat meningkatkan pelayanan jauh lebih baikk lagi.
Itu pun dengan dukungan mulai DPRD dan
Walikota Pangkalpinang, Muhammad Irwansyah menegaskan Pemerintah Kota (Pemkot) Pangkalpinang, yakin Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Depati Hamzah nantinya akan menjadi terbaik se Indonesia demi memberikan pelayanan maksimal kepada masyarakat. Rumah Sakit yang akan berkonsep Green Hospital itu nantinya, kata Politisi PDIP ini diharapkan dapat dijadikan salah satu Rumah Sakit terbaik se Indonesia. Dimana pembangunan Rumah Sakit tersebut akan dimulai pada tahun depan dengan Anggaran yang cukup fantastis yakni sebesar Rp200 Miliar dalam 2 tahun anggaran. "Insya Allah tahun depan dengan dukungan penuh DPRD Kota Pangkalpinang, kita akan membangun Green Hospital dan mungkin Green Hospital tersebut menurut ahli rumah sakit akan menjadi salah satu rumah sakit terbaik se-Indonesia," ungkapnya Senin (14/12) kemarin. Pria yang akrab disapa wawan ini mengatakan, dengan telah dibangunanya rumah sakit tersebut akan memudahkan masyarakat untuk berobat karena di rumah sakit tersebut akan didatangkan dokter-dokter terbaik dan berkualitas yang mampu melayani masyarakat. "Jadi tidak perlu lagi jauh-jauh untuk berobat karena telah kita siapkan sarana dan prasarana yang lengkap dan terbaik terus akan kita siapkan juga dokter-dokter yang berpengalaman agar dapat melayani seluruh masyarakat pangkalpinang, " terangnya. Lanjutnya, selama ini, Pemkot melalui RSUD Depati Hamzah, telah banyak memberikan pelayanan kepada masyarakat. Menurut data yang ada RSUD Depati Hamzah sekarang telah melayani 1400 lebih pasien untuk setiap tahunnya. Dan dengan dibangunnya RSUD Depati Hamzah menjadi Green Hospital, diharapkan dapat meningkatkan pelayanan jauh lebih baikk lagi. Itu pun dengan dukungan mulai DPRD dan
正在翻譯中..