2. Calon pengembang PLTS fotovoltaik sebagaimana dimaksu pada ayat (1) harus melengkapi persyaratan sebagai berikut:
a. Rekapitulasi perhitungan sendiri TKDN untuk keseluruhan sistem PLTS fotovoltaik;
b. Bukti sertifikat uji modul surya fotovoltaik dan inverter,
c. Studi kelayakan ( feasibility study ) dan
d. Study pengembangan (interconnection study)