06
Oct
Program Cash Back Paditrain DIPERPANJANG!
Indosat Dompetku memberikan promo cash back sebesar Rp. 25,000 untuk pembelian tiket kereta PadiTrain www.paditrain.com Rp. 75,000 dengan metode pembayaran Dompetku. Maksimal cash back yang dapat diterima per nomor MSISDN adalah 1x selama periode promo.
Syarat dan ketentuan:
Promo berlaku untuk semua pelanggan Dompetku yang melakukan pembelian tiket di PadiTrain dengan metode pembayarani Dompetku.
Cash back bonus berlaku untuk pembayaran senilai minimal Rp. 75,000.
Kuota cash back per hari adalah 20 pelanggan pertama.
Maksimal cash back yang diberikan adalah 1x untuk setiap MSISDN selama periode promo.
Periode promo cash back bonus PadiTrain adalah 6 – 19 Oktober 2014.
Kuota cash back bonus selama periode promo adalah 140 pelanggan pertama selama periode promo.
Question and Answer
1. Q : Kapankah periode program?
A : 6 – 19 Oktober 2014.
2. Q : Berapa minimal pembayaran yang akan mendapatkan cash back dari Dompetku?
A : Minimal pembayaran yang akan mendapatkan cash back adalah Rp. 75,000.
3. Q : Apakah ada maksimal pembayran yang akan mendapatkan cash back?
A : Tidak ada, namun hanya pembayaran yang menggunakan Dompetku yang akan mendapatkan cash back dan hanya berlaku 1 (satu) kali per nomor MSISDN.
4. Q : Apakah ada syarat lain untuk mendapatkan cash back dari Dompetku?
A : Tidak ada syarat lain dari pihak Dompetku.
5. Q : Apakah ada quota batasan cash back promo Dompetku dengan PadiTrain?
A : Ya. Promo ini berlaku hanya untuk 20 pelanggan pertama per hari. Kuota cash back secara keseluruhan adalah 140 pelanggan.
6. Q : Apakah ada rute spesifik tiket kereta yang mendapatkan promo cash back dari Dompetku?
A : Tidak ada rute spesifik yang ditetapkan oleh pihak Dompetku.