Dajjal adalah grup musik rock dengan subgenre heavy metal, death metal. Grup ini didirikan oleh Didi Kurniadi (nama panggung Barrock, vokal) setelah sebelumnya di akhir 80-an mendirikan Mortir dan membubarkan diri ketika ditinggal gitaris utamanya Rafael Sinung Jaya Lamanepa.