XIAOMI Redmi Note 7 merupakan smartphone yang dapat mengakomodasi kebutuhan harian Anda dengan sempurna. Dilengkapi dengan dual kamera belakang 48MP + 5MP dan 13MP AI Potrait kamera depan, Anda akan mendapatkan hasil selfie terbaik. Dengan snapdragon 660, prosesor ini dapat meningkatkan performa Redmi Note 7 sehingga Anda dapat menjalankan berbagai aplikasi tanpa hambatan. Smartphone ini juga memiliki sistem operasi MIUI 10 yang memberikan tampilan fresh pada Xiaomi Redmi Note 7.